Lowongan Bank CIMB Niaga

PT. Bank CIMB Niaga, salah satu Bank Swasta terkemuka di Indonesia yang merupakan anak perusahaan CIMB Group, membuka peluang karir di beberapa daerah di Indonesia.
Team Head Private Banking
(Jakarta Raya)
Responsibilities:

Memastikan bahwa action plan team dapat berjalan dengan baik dan mencapai target yang ditetapkan
Memastikan bahwa cabang memberikan pelayanan terbaik kepada nasabah dan excellent customer experience
Mengarahkan dan mengawasi sales activities dan productivity penjualan team untuk menghindari mis-selling dan memastikan bahwa sales mengikuti prosedur yang tepat
Bertanggung jawab atas kepatuhan cabang terhadap prosedur dan peraturan internal maupun eksternal (KYC, Compliance, Certification, Audit)
Menguasai produk dan bisnis Wealth Management dan memiliki kemampuan untuk coaching sales dengan baik dan agresif
Ekspansi Portofolio dan Branding CIMB Niaga Private

Read more ...

0 comments: